Profil dan Biodata Syifa Hadju
Profil dan Biodata Lengkap Syifa Hadju
| Nama Lengkap | Syifa Savira Hadju |
|---|---|
| Nama lain | Syifa Hadju |
| Tanggal Lahir | 13 Juli 2000 |
| Tempat Lahir | Jakarta, Indonesia |
| Pekerjaan | Aktris, Model |
| Tahun aktif | 2014 - Sekarang |
| Agama | Islam |
| Akun Twitter | @syifaasavr |
Syifa Hadju lahir di Jakarta, 13 Juli 2000. Ia memulai karirnya di dunia seni peran dengan membintangi sinetron Bintang Di Langit. Selain itu paras cantik dari Syifa juga sering terlihat di beberapa tabloid dan majalah sebagai model.
Pada tahun 2014 adalah tahun awal karir dari Syifa Hadju. Setelah sukses membintangi sinetron Bintang Di langit, Syifa kemudian juga membintangi beberapa judul sinetron lainnya produksi SinemArt seperti Catatan Hati Seorang Istri dan Aisyah Putri The Series: Jilbab In Love. Selain itu dia juga mulai membintangi sejumlah FTV seperti Tomato Couple. Sinetron dan FTV yang ia bintangi tersebut adalah produksi dari SinemArt yang ditayangkan di RCTI.
Film yang pernah dibintangi Syifa Hadju
- Beauty and the Beast (2016)
Baca Juga :
Profil dan Biodata Amanda Manopo
Profil dan Biodata Brigitta Cynthia Gigi
Profil dan Biodata Basuki Tjahja Purnama (Ahok)
Sinetron Yang Pernah Di Mainkan Syifa Hadju
- Bintang di Langit (2014)
- Catatan Hati Seorang Istri (2014)
- Aisyah Putri The Series: Jilbab In Love (2014)
- Aladin & Putri Yasmin (2016)
- GO BMX 2 (2016)
- Mermaid in Love (2016)
FTV yang dibintangi Syifa Hadju
- Tomato Couple
- TentangAnak Kita
- Scary stories
- Oh Ternyata ' Urband Legend
- LOL
Kumpulan Foto Syifa Hadju
Tidak lengkap rasanya jika membahas profil dan Biodata Syifa Hadju tanpa menyertakan foto-fotonya yang cantik. Berikut ini beberapa kumpulan foto dari berbagai sumber maupun dari akun sosial media Syifa Hadju:





Komentar
Posting Komentar